Pelatihan Pembuatan Pupuk Bokashi dan Pakan Lele dari Kotoran Burung Puyuh Kepada Peternak Nagari Mungka

Jurnal Pengabdian Pada Masyarakat(2023)

引用 0|浏览0
暂无评分
摘要
Belakangan ini usaha peternakan burung puyuh semakin berkembang di Nagari Mungka. Namun pengolahan kotoran burung puyuh dari aktivitas ini belum ditangani dengan baik. Hal ini disebabkan masih minimnya pengetahuan peternak tentang teknologi pengolahan limbah kotoran puyuh. Pelatihan ini bertujuan untuk meningkatkan pengetahuan peternak burung puyuh tentang pemanfaatan kotoran burung puyuh menjadi pupuk bokashi dan pakan lele, sehingga berpotensi untuk meningkatkan profit usaha peternak burung puyuh di masa mendatang. Metode pelaksanaan dilakukan dengan dua cara yaitu dengan memberikan teori dan demonstrasi pembuatan pupuk bokashi dan pakan lele dari kotoran burung puyuh. Edukasi yang diberikan berupa pengetahuan tentang dampak negatif dari kotoran burung puyuh dan manfaatnya jika diolah menjadi pupuk bokashi dan pakan lele, serta bagaimana strategi pemasarannya. Evaluasi dilakukan dengan mengisi kuesioner oleh peternak dan meninjau hasil pelatihan. Dari hasil kuesioner diketahui hampir 80-100% pengetahuan peternak meningkat setelah mengikuti pelatihan. Ini merupakan ilmu baru bagi peternak dan kegiatan ini sangat bermanfaat khususnya bagi peternak burung puyuh. Recently, the quail farming business has been growing in Nagari Mungka. However, the processing of quail feces of this activity has not been properly treated. This is due to the lack of knowledge of farmers about technology of this quail feces waste treatment. This training aims to increase the knowledge of quail farmers on the use of quail feces into bokashi fertilizer and catfish feed, so that it has the potential to increase their business profits in the future. The implementation method is carried out in two ways, namely by providing theory and demonstrating on making bokashi fertilizer and catfish feed from quail feces. The education provided is in the form of knowledge about the negative impact of quail feces and the benefits of quail feces if it is processed into bokashi fertilizer and catfish feed, as well as marketing strategies. Evaluation is carried out by filling out questionnaires by farmers and reviewing the results of the training. From the results of the questionnaire, it is known that almost 80-100% of the knowledge of farmers increase after participating in the training. This is new knowledge for farmers and this activity is very useful, especially for quail farmers.
更多
查看译文
AI 理解论文
溯源树
样例
生成溯源树,研究论文发展脉络
Chat Paper
正在生成论文摘要