Gambaran keterlambatan operasi elektif pertama di ruang instalasi bedah sentral rumah sakit universitas hasanuddin makassar

Supriadi Nurdin,Zainal Zainal, Rikawaty Rikawaty,Firman Firman, Jumardin Jumardin

Media Ilmiah Kesehatan Indonesia(2023)

引用 0|浏览0
暂无评分
摘要
Pelayanan kamar operasi merupakan salah satu bentuk pelayanan yang sangat mempengaruhi tampilan dan merupakan salah satu indikator pelayanan Rumah Sakit. Instalasi kamar bedah Rumah Sakit Universitas Hasanuddin terdiri dari empat (4) buah kamar operasi yang melayani operasi cito dan operasi bedah elektif. Data di bulan Januari 2021 dari buku register instalasi kamar bedah didapatkan 69.86% (51 operasi terlambat dimulai dari 73 operasi elektif yang telah dijadwalkan sebelumnya). Penelitian ini bertujuan untuk mengambarkan data keterlambatan dimulainya operasi elektif di instalasi kamar bedah Rumah Sakit Universitas Hasanuddin, sehingga diharapkan menjadi masukan yang berarti bagi pihak manajemen Rumah Sakit untuk mengelola instalasi kamar bedah secara berkelanjutan. Penelitian ini adalah bersifat deskriptif yang mempresentasikan 69,68% terlambat dari jadwal operasi.
更多
查看译文
AI 理解论文
溯源树
样例
生成溯源树,研究论文发展脉络
Chat Paper
正在生成论文摘要